Cara menghemat paket data/pulsa pada android


Di dalam artikel ini saya punya solusi mungkin Anda tengah galau dengan kondisi kuota data yang cepat habis. Terlebih jika Anda baru saja berganti ponsel ke smartphone yang notabene kerap melakukan akses data di bawah sistem, tanpa disadari oleh penggunanya. Waaah !!!!

Meskipun dipercaya pembaca PULSA itu orangnya ga pelit-pelit amat dengan biaya koneksi, namun ada baiknya Anda mengatasi 'kebocoran' penggunaan data. Terutama bagi pengguna iPhone.

Ya, yang kita bicarakan tentu saja akses koneksi menuju saluran data seluler. Atau biasa disebut 3G, atau HSDPA, atau belakangan sudah ada yang bisa HSDA ++ yang mereka anggap 4G. Beruntung sejak iOS 7, iPhone diberkahi dengan kemampuan mengatur aplikasi apa saja yang boleh menggunakan data seluler.

Dengan mengatur aplikasi-aplikasi tersebut untuk tidak menggunakan data seluler, maka mereka secara otomatis akan bisa mengakses data hanya melalui jalur WiFi saja. Artinya, ketika tidak ada WiFi, pulsa Anda tidak akan tersedot secara otomatis. Tanpa harus mematikan koneksi data seluler tanpa sekali.

Caranya:
1. Masuk ke Settings
2. Buka Pilihan Cellular
3. Geser menuju kolom paling bawah
4. Silakan non-aktifkan aplikasi mana yang Anda inginkan,

Semoga Bermanfaat dan pulza anda gak habis lagi yaa gan ^_^

No comments:

Post a Comment